This product is Coming Soon!
, , ,

Pendidikan Karakter Di Sekolah

Penulis :

1. Sukniasih

2. Sri Ayu Laali

3. Suresh Kumar

4. Erniwati La Abute

5. Elinda Rizkasari

6. Eka Murdani

7. La Ode Turi

8. Nurul Chairiyah

9. Sofyan Mustoip

10. Sri Suhartini

 

Penerbit : Indiepress, Bandung 2023

Buku ini hasil kolaborasi penulis dalam bentuk buku rampai ini dan memberikan langkah dalam memahami pendidikan karakter sekolah serta penerapannya. Pembaca akan memperoleh pengetahuan, analisis dan penerapan dalam pendidikan karakter sekolah. Buku ini menyajikan konsep, analisis dan kasus dari pendidikan karakter sekolah. Topik pada buku ini diantaranya:

1. Konsep Pendidikan Karakter

2. Hakikat Pendidikan Karakter

3. Teori Kognitif Sosial Dalam Pembentukan Karakater

4. Konsep Pembentukan Karakter Lickona

5. Metodologi Pendidikan Karakter

6. Peran Guru Sebagai Pendidik Karakter

7. Strategi Kelas Dalam Mengajarkan Pembentukan Karakter

8. Program Sekolah Ramah Anak Dalam Pembentukan Karakter

9. Pembentukan Karakter Melalui Gerakan Sekolah Menyenangkan

10. Penguatan Pendidikan Karakter Melalui Budaya Literasi

Oleh karena itu, diharapkan dapat membantu para pembaca dalam memahami serta dapat mengimplementasikannya dalam permasalahan dilapangan. Selain itu dapat menjadi rujukan bagi para Dosen, Guru, Praktisi, Mahasiswa maupun pihak yang ingin memperdalam pendidikan karakter sekolah.

 

 

 

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Pendidikan Karakter Di Sekolah”

Your email address will not be published. Required fields are marked *